Delegasi FH Unpatti Raih Prestasi Gemilang di National Moot Court Competition Piala Prof. Hilman Hadikusuma 2025
Delegasi Fakultas Hukum Universitas Pattimura kembali menorehkan prestasi gemilang pada ajang National Moot Court Competition (NMCC) Piala Prof. Hilman Hadikusuma 2025 dengan tema Anti Human Trafficking. Kompetisi bergengsi tingkat nasional ini menjadi ajang pembuktian kemampuan mahasiswa hukum dalam menghadapi simulasi persidangan yang menyerupai proses hukum sesungguhnya. Kegiatan yang berlangsRead More…
