peresmian-hukumonline-corner

Pertama di Indonesia Timur, Hukumonline Corner Resmi Dibuka di FH Universitas Pattimura

Fakultas Hukum Universitas Pattimura (FH Unpatti) resmi memiliki Hukumonline Corner sekaligus menjadi bagian dari University Solutions Hukumonline. Hal ini merupakan sebuah fasilitas berbasis teknologi yang mendukung riset hukum digital bagi mahasiswa dan dosen. Peresmian ini menjadi langkah strategis dalam upaya FH Unpatti meningkatkan kualitas akademik serta memperluas akses terhadap informasi Read More…