Webinar Seri 2 International Office

International Office Universitas Pattimura – Webinar Seri 2

UNPATTI,- Protest and Human Rights menjadi topik pelaksanaan Webinar seri 2 yang dilakukan oleh Internasional Office Universitas Pattimura, 23 Juli 2020. Kegiatan ini merupakan implementasi MoU antara Universitas Pattimura dengan Vrije Universiteit Amsterdam yang baru saja di tandatangani beberapa minggu lalu. MoU tersebut di gagas oleh Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Pattimura dRead More…

Yudisium daring April 2020

Yudisium Daring Lulusan Sarjana Fakultas Hukum Periode April 2020

Unpatti,- Pelaksanaan Yudisium dan Penggelaran Fakultas Hukum Universitas Pattimura yang digelar pada 18 Juni 2020, merupakan proses akademik sebagai penilaian akhir dan penetapan penilaian serta kelulusan bagi 114 orang lulusan yang selama ini telah menempuh studi selama jangka waktu tertentu. Acara Rapat Senat Terbuka Luar Biasa Yudisium dan Penggelaran Lulusan Fakultas Hukum Universitas PattimRead More…

Webinar Hukum Internasional

Tanggung Jawab Negara Melindungi Mahasiswa Indonesia Di Luar Negeri Di Tengah Pandemi Covid 19

Pusat Studi ASEAN Universitas Pattimura, pada Senin, 8 Juni 2020 menyelenggarakan Diskusi Online lewat Zoom Meeting dengan membahas pokok diskusi : Tanggung Jawab Negara Melindungi Mahasiswa Indonesia Di Luar Negeri Ditengah Pandemi Covid 19. Narasumber Diskusi virtual ini menghadirkan 5 narasumber, 3 diantaranya adalah mahasiswa asal Maluku yang menyampaikan materi langsung dari Melbourne – ARead More…

Perpanjangan WFH

Work From Home Diperpanjang Hingga 29 Mei 2020

Menindaklanjuti Surat Edaran Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi RI Nomor 54 Tahun 2020, tanggal 12 Mei 2020, tentang Perubahan Ketiga Atas Surat Edaran Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi RI Nomor 19 Tahun 2020 Tentang Penyesuaian Sistem Kerja Aparatur Sipil Negara Dalam Upaya Pencegahan COVID-19 di Lingkungan Instansi Pemerintah, maka perlu dilRead More…

Work From Home Diperpanjang Hingga 8 April 2020

Menindaklanjuti Surat Rektor Universitas Pattimura Nomor : 2083/UN13/LL/2020 tanggal 17 Maret 2020, dan Surat Wakil Rektor Bidang Umum dan Keuangan Nomor: 2200/UN13.II/KP/2020 tanggal 20 Maret 2020, bersama ini kami sampaikan hal – hal sebagai berikut : Untuk mencegah meningkatnya Penyebaran Coronavirus Disease (COVID-19) di lingkungan Universitas Pattimura, Maka seluruh PNS dapat melaksanaRead More…