kerjasama belanda

Kunjungan FH Unpatti ke beberapa Mitra di Belanda

FH UNPATTI, – Pengembangan institusi mutlak diperlukan untuk meningkatkan kualitas output. Menyadari akan tanggung jawab tersebut, Pimpinan Universitas Pattimura dalam hal ini diwakili oleh empat dekan pada Fakultas Hukum, Teknik, Kedokteran dan FISIP melakukan kunjungan ke Belanda dalam rangka mengikuti pameran Go-abroad Fair 2022 dan berkunjung  pada mitra kerjasama Unpatti antara lain: Vrije URead More…

Penandatanganan Kerjasama Hukum Dan Pemerintahan Dengan Pemkot Ambon

FH UNPATTI, – Pemerintah Kota Ambon dan Pusat Studi Hukum dan Pemerintahan Fakultas Hukum Universitas Pattimura, menandatangani Memorandum of Understanding (MoU). Penandatanganan MoU Kerjasama bidang Hukum dan Pemerintahan ini berlangsung di ruang Wakil Dekan 2 Fakultas Hukum Universitas Pattimura pada hari Rabu, 31 Agustus 2022. MoU ditandatangani oleh Pejabat Wali Kota Ambon melalui Staf AhlRead More…

Undana

Membahas Kerjasama MBKM, Universitas Nusa Cendana Kunjungi Fakultas Hukum Unpatti

FH UNPATTI, – Dalam menindaklanjuti Nota Kesepahaman yang telah ditandatangani oleh pihak Universitas Nusa Cendana (Undana) dengan Universitas Pattimura (Unpatti) pada 3 November 2020, dan pertemuan antara Tim Kerjasama Undana dengan Wakil Rektor Bidang Perencanaan, Kerjasama dan Sistem Informasi Unpatti pada tahun 2021, Maka Tim Merdeka Belajar-Kampus Merdeka (MBKM) Undana melakukan kunjungan ke Read More…

fh-trisakti-1

Kunjungan Fakultas Hukum Universitas Trisakti Dalam Rangka Kerjasama

FH UNPATTI,-  Fakultas Hukum Universitas Trisakti melakukan kunjungan ke Fakultas Hukum Universitas Pattimura pada hari Senin, 31 Januari 2022 dalam rangka menjalin kerjasama. Perwakilan dari Fakultas Hukum Universitas Trisakti terdiri dari : – Dekan (Dr. Dra. Siti Nurbaiti, S.H., M.H) – Wakil Dekan I (Dr. Wahyuni Retnowulandari, S.H., M.H) – Wakil Dekan II (Dr. Ning Adiasih, S.H., M.H) – WaRead More…

Kerjasama

Penandatanganan Kerjasama Antara LBH Fakultas Hukum Unpatti Dengan Pemerintah Negeri Wasia Kabupaten Seram Bagian Barat

FH UNPATTI,- Mengawali Tahun 2022 Fakultas Hukum Universitas Pattimura kembali mendapatkan tawaran Kerjasama. Fakultas Hukum pada hari Selasa, 18 Januari 2022 melaksanakan penandatanganan dengan Pemerintah Negeri Wasia Kabupaten Seram Bagian Barat. Kegiatan tersebut berlangsung di Fakultas Hukum Universitas Pattimura dan dihadiri oleh Pimpinan Fakultas Hukum, Tim LBKH, dan Pemerintah Negeri WasiaRead More…

Kerjasama-pengawasan

Kerjasama Pengawasan Potensi Pelanggaran Kekayaan Intelektual

UNPATTI,- Kamis, 08 Oktober 2020 bertempat di lantai 2 Ballroom Swiss-Belhotel, Ambon, Rektor Universitas Pattimura Prof. Dr. M. J. Saptenno, S.H., M.Hum. dan Dekan Fakultas Hukum Universitas Pattimura, Dr. Rory Jeff Akyuwen, S.H., M.Hum., melakukan Penandatanganan Perjanjian Kerjasama antara Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Maluku, dengan Pemerintah Kota Ambon dan Perguruan Tinggi (SentRead More…